Di lukisan ini, saya mengambil sudut pandang orang yang membenci dirinya sendiri, orang yang membenci dirinya sendiri sama saja dengan menyakiti dirinya. Karena itulah, pantulannya terdapat banyak darah.